Sabtu, 17 Oktober 2015

Sekilas tentang Buku “Memandang Indonesiaku”

Judul: Memandang Indonesiaku Penulis: Aris Pradana, dkk Editor: Mohammad Rohmaneo dan Aris Pradana Penerbit: ITS Press, Surabaya Tahun Terbit: 2015 Tebal Buku: 209 halaman Membicarakan Indonesia dengan segala pernak-pernik yang melingkupinya memang...

Jumat, 29 Mei 2015

Dekadensi Moral di Kalangan Generasi Muda

Dekadensi Moral di Kalangan Generasi Muda (Kajian Fenomena Kemerosotan Moral Remaja dan Trigatra Tawaran Pemecahan) Oleh: Muhammad Kridaanto “Serulah (manusia) kepada jalan Tuhan-mu dengan hikmah dan pelajaran yang baik serta bantahlah mereka dengan cara yang baik. Sesungguhnya...

Selasa, 21 April 2015

Menulis: Membangun Peradaban dan Kesehatan Diri

oleh: Muhammad Kridaanto Aktivitas menulis menjadi daya dukung vital peradaban manusia sejak dulu sampai masa sekarang. Melalui tulisan kita bisa mengetahui pemikiran yang ada dalam benak penulis dalam konteks waktu. Kontinuitas ilmu pengetahuan yang diendapkan pun...

Sabtu, 07 Februari 2015

Peranan Keterampilan Bahasa Inggris

Peranan Keterampilan Bahasa Inggris sebagai Strategi Kontributif dalam Mengembangkan Daya Saing Pemuda di Era Global Oleh: Muhammad Kridaanto* Sekarang ini kita telah memasuki era globalisasi. Batasan geografis seakan menyempit dan arus informasi bergerak kian cepat. Senada dengan hal tersebut Dr. Nayef R.F. Al-Rodhan mendefinisikan globalisasi...